Begini Rasanya Pakai Suzuki XL7 untuk Harian, Low SUV Paling Worth It?

Disukai oleh
Rian Mahendra Wulan Wibowo Silvia Kurniawan Nanda Santoso Indah Saputro Yuliana Pratama Bayu Wibowo Rafi Susanto Bayu Aditya dan 49 lainnya
Array,Begini Rasanya Pakai Suzuki XL7 untuk Harian, Low SUV Paling Worth It?- Suzuki XL7 memang bukan mobil baru, tapi daya tariknya tetap kuat di segmen mobil keluarga. Kabin lega, fitur lengkap, mesin bandel, dan harga kompetitif membuatnya jadi pilihan yang sayang untuk dilewatkan.

Dalam video ini, tim detikOto mengulas Suzuki XL7 Alpha Hybrid hasil pengetesan jangka panjang. Mulai dari performa mesin, konsumsi bahan bakar, kenyamanan berkendara, sampai fitur-fitur pendukung aktivitas harian, semuanya dibahas tuntas.


Source: Begini Rasanya Pakai Suzuki XL7 untuk Harian, Low SUV Paling Worth It?

Postingan Terkait

Categories

Tags

© TopCarNews Network. All Rights Reserved. Designed by TopCarNews